. Full Spesifikasi Samsung Galaxy M62 - IME Android -->

Full Spesifikasi Samsung Galaxy M62

Konten [Tampil]

Samsung Galaxy M62 - Mulai dari sektor baterai yang cukup menggoda. Dipastikan penggunanya mampu bertahan selama seharian penuh tanpa melakukan pengisian daya berkat tekonologi Li-Po Berkapasitas 7000mAh dan di imbangi pengisian daya cepat 25watt.

Spesifikasi Samsung M62 sama dengan F62 , tipe perangkat yang sama. Model SM-E625F, SM-E625F/DS rilis di India dengan penamaan Samsung F62.

Sedangkan nama lainnya yakni Model SM-M625F, SM-M625F/DS dengan nama tipe nya Samsung M62.

Tidak hanya kemampuannya bertahan seharian saja , namun perangkat ini juga membawa desain mewah dan chipset handal dalam menunjang performa.

Harga Samsung M62 di banderol dengan harga kisaran 4 jutaan , menempatkan lensa selfie bernuansa inivinty "O" berkapasitas 32Mp.

Buat kalian yang suka selfie atau membuat video vlog, kamera depannya mampu menghasilkan kualitas HDR Loh.

Spesifikasi Samsung M62

Samsung Galaxy F62

Samsung M62 mulai diperkenalkan pada tanggal 15 February 2021 dan diluncurkan di bulan yang sama pada tanggal 22.

Memiliki kemampuan yang baik berkat SoC jenis Exynos 9825 dan kapasitas ram besar yakni 6GB Dan 8GB. Sedangkan memori internal nya menempatkan daya tampung 128 GB.

Pada bagian display kalian bisa menemukan jenis Super AMOLED dengan bentangan layar 6.7 inci. Ukuran yang cukup lebar dan nyaman saat penggunaan segala aktifitas.

Perangkat ini membawa sistem operasi android 11 yang dikemas dalam antar muka One UI 3.1.

Bagaimana spesifikasi lengkap Samsung M62 , apakah cocok untuk para pecinta game ?

Jika dilirik dari spek nya perangkat ini seharunya memiliki kemampuan dalam melakukan segala pekerjaan dengan mulus. Memungkinkan memberikan pengalaman terbaik dalam berselancar, multi tasking, fotografi , hingga penggunaan yang awet.
Baca Juga, Spesifikasi Samsung Galaxy S21+ 5G

 Diluncurkan

Diperkenalkan15 Febuari 2021
Diluncurkan22 Febuari 2021

 Teknologi dan Jaringan.

TeknologiGSM / HSPA / LTE 
Jaringan2G bands,3G bands,4G bands
KecepatanHSPA 42.2/5.76 Mbps, LTE-A

 Kartu SIM

SIMDual SIM (Dual Standby)

 Body dan Dimensi

Ukuran163.9mm  x 76.3mm x 9.5 mm 
BahanDepan Kaca, Rangka dan Frame Plastik.
Berat218 gram

Spek Layar

Tipe LayarSuper AMOLED Plus, 420 nits (peak).
Lebar6.7 inci, 108.4 cm2 (~86.7% Rasio Layar ke body )
Resolusi1080 x 2400 pixels, 20:9 ratio (~393 ppi density)
Proteksi-

 Memori dan RAM

Internal dan RAM128GB Dan Ram 6GB, 128GB - RAM 8GB
Slot SDCardSlot memori microSDXC

 Platform Dan Prosesor

OSAndroid 11, One UI 3.1
GPUMali-G76 MP12
ChipsetExynos 9825 (7 nm) 
CPUOcta-core (2x2.73 GHz Exynos M4 & 2x2.40 GHz Cortex-A75 & 4x1.95 GHz Cortex-A55)

 Kamera Utama dan Selfie

Kamera Selfie32 MP, f/2.2, 26mm (wide), 1/2.8", 0.8µm
4K@30fps, 1080p@30fps - HDR
Kamera UtamaQuad 64 MP, f/1.8, 26mm (wide), 1/1.73", 0.8µm, PDAF
12 MP, f/2.2, 123˚ (ultrawide)
5 MP, f/2.4, (macro)
5 MP, f/2.4, (depth)
Video4K@30fps, 1080p@30fps - LED flash, panorama, HDR

 Baterai dan Pengisian

Baterai tanamBaterai Tanam Li-Po 7000 mAh
PengisianFast charging 25W
Reverse charging

 Fitur Pendukung

Jack AudioYa
Suara LuarYa
GPSYa, A-GPS, GLONASS, GALILEO, BDS
NFCYa
WLAN Wi-Fi 802.11 a/b/g/n/ac, dual-band, Wi-Fi Direct, hotspot
Versi Bluetooth5.0, A2DP, LE
SensorSensors Fingerprint (side-mounted), accelerometer, gyro, proximity, compass
Port USBUSB Type-C 3.2, USB On-The-Go
RadioAda, Recording

 Harga

Harga BaruRp 
Harga Bekas~
 
 Samsung M62 sangat menarik dalam urusan desain. Pada bagian punggung kalian bisa menemukan 4 kamera yang terpasang dengan resolusi lensa utama 64Mp dan Secondary 12Mp Sedangkan lensa ke 3 dan ke empatnya membawa 5Mp.

Itulah spesifikasi lengkap Samsung M62 , yakni sama dengan Samsung galaxy F62 yang Telah pasarkan di India.

 Banyak fitur dan kelebihan Samsung M62 , diantaranya kemampuannya terhubung dengan flashdisk secara langsung berkat fitur OTG.

Keunggulan lainnya sama dengan M Series lain yang identik dengan membawa kapasitas baterai besar. 

Iklan Atas Artikel

Iklan Tengah Artikel 1

Iklan Tengah Artikel 2

Iklan Bawah Artikel