. Ulasan ,0813 Kartu apa dan dari daerah mana? - IME Android -->

Ulasan ,0813 Kartu apa dan dari daerah mana?

Konten [Tampil]

Sedang mencari tau 0813 kartu apa ?  Nomor awalan empat angka nomor hp merupakan sebuah identitas jenis kartu perdana . Siapapun bisa mengetahui kartu apa , nomor dari provider apa ,asal negara mana.
0813 Nomor provider apa
Ada beberapa provider yang telah ada di indonesia mulai dari Indosat,XL Axiata,Tri dan lain sebagainya.

Dari masing-masing nya memiliki produk tersendiri dan nomor awalan yang sudah menjadi hak paten.

Sehingga awalan nomor nya tidak akan tertukar antar provider satu dan lainya, contohnya 0815 Indosat mentari dan 0817 Kartu xl dan dari keduanya tidak mungkin 0817 menjadi mentari atau sebaliknya.

0813 kartu apa? pertanyaan seperti ini adalah hal cukup wajar terjadi,pasalnya nomor awalan yang sudah tesebar di seluruh wilayah dan daerah indonesia cukup banyak. Meskipun no kartu 0813 bukan dari bagian pendatang baru.

Operator penyedia kartu Perdana dan Jaringan Seluler


Telkomsel

Perusahaan telekomunikasi terkemuka yang telah lama berdiri. Mulai dari tahun 1995 hingga saat ini di bawah PT Telekomunikasi Selular (Telkomsel).
Telah menghasilkan banyak produk SIM Card layanan, AS, SimPATI, Flexy,Halo,By U dan sub produk lain nya. Jaringan yang di miliki kuat, bahkan menjadi provider pertama mempunyai jaringan internet 5G.

XL Axiata
Operator selular justru pertama di Indonesia, tahun 1989 didirikan dengan nama PT Excelcomindo Pratama Tbk. Kini perusahaan telah berganti nama menjadi PT XL Axiata Tbk.

Layanan XL terdiri dari XL Prabayar, Live On, XL Prioritas (Pascabayar) serta AXIS

Indosat Ooredoo

Indosat juga adalah sama berpengalamannya dengan Telkomsel dan XL, yakni sejak 1996 sebagai Indosat. Saat ini Indosat memiliki nama baru yakni indosat Ooredoo , PT Indosat Tbk (ISAT).
Layanan Kartu Indosat Ooredoo sudah familiar mulai, Mentari, IM3, Matrix (telah bergabung dengan IM3 Ooredoo Freedom Postpaid), GIG.

Three (3)
Three(3 ) di kenal dengan Kartu Tri. Mulai di kenal pada tahun 2002 silam menawarkan berbagai layanan murah, telp, sms hingga kini harga paket internet yang terkenal murah juga. Berdiri dengan nama Hutchison Whampoa , kini perusahaan menjadi PT Huchison 3 Indonesia (Three). 

Layanan Three juga tersedia di berbagai negara seperti Austria, Italia,Australia, Inggris, Swedia,Denmark, Hongkong, Irlandia.

Smartfren

Berdiri dengan nama perusahaan PT Mobile-8 Telecom Tbk pada tahun 2002.Awalnya membawa jaringan CDMA , nomor dari smartfren unik dan paket kouta internetnya murah.a

Nomor 0813 Kartu APA?

Awalan 4 angka dalam nomor hp sebagai kode awalan yang di sebut juga seagai perfix. Merupakan sebagai ciri khas dari masing masing opeator.

Sedangkan angka berikutnya pada digit ke 5,6,7 angka yang menjadi kode wilayah pemasarannya. Mungkin masih banyak yang bingung dengan nomor operator 0813 operator apa,dari daerah mana.

Angka perfix " nol " Biasanya akan berubah secara otomatis ada saat anda menerima panggilan masuk dari nomor yang asing di kenali atau tidak tersimpan di perangkat. Maka nomornya menjadi +62813 yang mana +62 merupakan pengganti nol dan kode international indonesia.

Baca juga Ini nomor 0821 Kartu Apa  

0813 Nomor operator apa?

Oke perfix tersebut merupakan awalan dari provider telkomsel. 0813 nomor awalan dari kartu perdana simpati / halo. Simpati / hallo memiliki beberapa varian lain 0812,0811 dengan jumlah angka antara 11 hingga 12 digit.
0813 Nomor operator apa

Salah satu kelebihan menggunakan operator ini adalah diantaranya dikenal memiliki sinyal kuat tersebar di seluruh indonesia.

Jadi untuk dapat membedakan kartu yang di gunakan cukup mudah kok. Jika nomor tersebut berjumlah 11 digit maka kartu Hallo. Namun apabila berjumlah 12 digit merupakan kartu SimPati.

Jadi jika kamu masih bingung 08133 Nomor apa? maka dapat dihitung jumlah keseluruhannya ,jika 11 angka maka  kartu Hallo dan apabila 12 angka adalah simpati.

Sama halnya apabila memiliki pertanyaan 08135 provider apa,silahkan hitung jumlah keseluruhannya. Sedangkan telkomsel memiliki cukup banyak varian awalan kode perfix yang sudah di rilisnya. Diantaranya 0822,0852 dan leih lengkapnya bisa cek di bawah.

Baca juga 0831 Kartu APA  

Kode Prefix Simpati

  • 0811 Nomor awalan kartu Halo pascabayar dengan 10, 11 digit angka
  • 0812 Nomor kartu Halo pascabayar dan Simpati dengan 10, 11 digit angka)
  • 0813 Nomor awalan kartu Halo dan Simpati dengan 11, 12 digit angka)
  • 0821 Nomor awalan kartu perdana simPATI dengan 12 digit angka
  • 0822 Nomor Kode Prefix kartu Halo simPATI dan Kartu Facebook
  • 0823 Nomor Kode Prefix Kartu As dengan 12 digit angka
  • 0852 Nomor Kode Prefix kartu As dengan 12 digit angka
  • 0851 Nomor Kode Prefix kartu As pengganti Flexi

Jadi itulah beberapa awalan dari telkomsel yang sudah tersebar dan di pasarkan di seluruh indonesia. Jadi anda sudah tidak bingung lagi bukan? jika ada pertanyaan 08132 Kartu Apa, jelas dari Telkomsel.

0813 Dari Daerah mana?


Kesimpulannya angka tersebut hanya sebuah Prefix , bukan HLR Telkomsel  yang bisa menjadi acuan lokasi pemasaran atau daerah registrasi.
Kode Area wilayah biasanya diterapkan dalam nomor hp dalam digit ke lima sampai kedelapan. Jadi kamu bisa menganalisanya setelah angka ke 4.

Sedangkan 4 angka pertama hanya menjadi identitas dari provider dan jenis kartu.

0813 Nomor dari daerah mana? Tidak spesifik menjadi petunjuk asal daerah registrasi.

Penutup
Itulah pembahasan tentang nomor 0813 kartu apa dan berbagai perfix lainya yang dimiliki oleh telkomsel.

Iklan Atas Artikel

Iklan Tengah Artikel 1

Iklan Tengah Artikel 2

Iklan Bawah Artikel