Cara cek sisa garansi hp Vivo dan keaslian nya.
Konten [Tampil]
Cara cek garansi Vivo - Setiap smartphone baru mempunyai jaminan mutu pasca penjualnya dengan garansi service sesuai dengan ketentuan dari vendor.
Tetapi.. hanya perangkat yang penjualannya melalui distributor resmi . Klaim perbaikan tidak berlaku pada smartphone ilegal atau black market.
Selain hp BM Ketentuan pengajuan klaim garansi yang wajib dipenuhi,diantaranya nota pembelian ,masih dalam masa garansi dan kerusakan tidak di sebabkan human error'.
Pastikan anda telah mengeceknya sesuai dengan syarat garansi service , "diantaranya sisa masa warranty".
Dan pembahasan saya kali ini akan membahas cara cek garansi Vivo ,selain itu juga dapat sekalian mengetahui atau memastikan keaslian hp Vivo .
Cara cek garansi Vivo terbilang sangat mudah ,kamu bisa mengetahui sisa masa aktifnya hanya menggunakan nomor IMEI dan verivikasi via website resminya.
Mau tau sisa garansi resmi hp Vivo? Oke ,tentunya sebagai konsumen dan pemilik ponsel baru ingin mendapatkan jaminan kualitas.
Garansi adalah sebuah jaminan mutu yang memberikan layanan perbaikan perangkat kepada konsumen sesuai masa tenggang waktu yang telah di tentukan dengan kebijakan masing masing.
Masanya umumnya 1 tahun ,tetapi ada juga hingga 2 tahun. Wait.. ada syarat dan ketentuan kebijakkan sebelum mendapatkan pelayanan gratis, seperti berikut.
Tetapi.. hanya perangkat yang penjualannya melalui distributor resmi . Klaim perbaikan tidak berlaku pada smartphone ilegal atau black market.
Selain hp BM Ketentuan pengajuan klaim garansi yang wajib dipenuhi,diantaranya nota pembelian ,masih dalam masa garansi dan kerusakan tidak di sebabkan human error'.
Pastikan anda telah mengeceknya sesuai dengan syarat garansi service , "diantaranya sisa masa warranty".
Dan pembahasan saya kali ini akan membahas cara cek garansi Vivo ,selain itu juga dapat sekalian mengetahui atau memastikan keaslian hp Vivo .
Cara cek garansi Vivo terbilang sangat mudah ,kamu bisa mengetahui sisa masa aktifnya hanya menggunakan nomor IMEI dan verivikasi via website resminya.
Cara mengecek sisa garansi Vivo .
Setiap produk Vivo pembelian baru akan di jamin kualitasnya melalui layanan garansi produk ,mulai dari unit hingga aksesoris paket penjualan.
Hal tersebut tidak termasuk dus box , aksesoris disini yang di maksud adalah baterai ,kabel data , adaptor charger.
Dari masing-masingnya tidak mempunyai ketentuan yang sama masa garansinya. Biasanya untuk device 1 tahun ,dan aksesorisnya hanya 6 bulan.
Hal tersebut memungkinkan penggunanya bisa memperbaiki hp Vivo rusak ke service center resmi terdekat di kota anda.
Garansi adalah sebuah jaminan mutu yang memberikan layanan perbaikan perangkat kepada konsumen sesuai masa tenggang waktu yang telah di tentukan dengan kebijakan masing masing.
Masanya umumnya 1 tahun ,tetapi ada juga hingga 2 tahun. Wait.. ada syarat dan ketentuan kebijakkan sebelum mendapatkan pelayanan gratis, seperti berikut.
- Garansi akan hangus dan tidak berlaku pada smartphone yang telah di modifikasi sistem ( Root) custom Rom .
- Kerusakan yang di timbulkan oleh kelalaian pengguna,jatuh ,retak dll.
- Memiliki bukti nota pembelian , kartu garansi sesuai dengan paket pembelian.
- Pengajuan perbaikan tidak berlaku pada perangkat yang rusak disebabkan oleh kejadian sifatnya bencana (Kebakaran,kebanjiran).
- Segel sudah rusak karena telah di bongkar oleh pihak lain non resmi,maka klaim tidak berlaku .
- Hp Vivo di beli Secara ilegal atau produk black market yang tidak di lengkapi kartu garansi .
- Smartphone Vivo yang asli yang dapat di klaim,untuk ponsel replika clone tidak bisa.
Baca juga, Cara cek garansi Realme
Mengetahui Vivo resmi atau ilegal.
Cek IMEI Vivo dapat dengan mudah..
Untuk apa mengetahui nomor IMEI?
Banyak sekali manfaatnya,nomor tersebut menjadi identitas penting smartphone ,mengetahui untuk model ,mengetahui sisa masa garansi dan lain sebagainya.
Banyak cara cek imei Vivo ,biasanya nomor tersebut terdapat di label buku garansi atau bisa mengeceknya dengan kode rahasia Vivo.
Caranya hanya dengan buka papan panggilan ponsel kemudian ketik *#06# maka secara otomatis akan muncul 2 Nomor IMEI dengan masing masing jumlahnya 14 -16 Digit angka.
Catat salah satu nomor tersebut,.
Verifikasi melalui website di url http://www.imei.info.
Setelah di halaman tersebut anda bisa masukan nomor IMEI tersebut,dan Check.
Apabila ponsel tersebut produk asli Vivo maka disana anda bisa melihat keterangan terkait spesifikasi dan informasi masa garansi yang di milikinya.
Mengetahui Masa Garansi Vivo via website resmi.
Enaknya membeli produk asli diantaranya adalah terjamin secara kualitas,meskipun harganya lebih mahal tetapi dalam sisi pemakaian jelas lebih nyaman.Tetapi seperti yang telah saya singgung diatas ,dalam proses mengajukannya tentu mempunyai beberapa ketentuan. Salah satunya ponsel masih aktif dalam masa garansi resmi.
Untuk dapat memastikan sisa masa nya, mudah ,Melalui langkah dibawah ..
Kunjungi halaman support Vivo Resmi di alamat https://www.vivo.com/id/support/IMEI , lalu masukan nomor IMEI yang telah anda catat sesuai handphone kamu .
.. dan tunggu beberapa saat,setelah muncul hasilnya di sana anda bisa melihat informasi sisa masa garansi .
Dan hanya ponsel produk original yang bisa di cek di sana,jika hp tersebut adalah ke maka dapat dipastikan tidak bisa di cek .
Itulah pembahasan saya kali ini terkait cara cek garansi Vivo dan keaslian ponsel . Sebenarnya ada beberapa langkah atau cara membedakan antara hp Vivo original atau kw,selengkapnya ..
Baca juga ,Cara membedakan Hp Vivo Asli dan KW .
Penutup
Demikian artikel kami tentang Vivo yang bisa kami sajikan,semoga bermanfaat.