Cara mengatasi memori internal penuh samsung semua tipe [Mendadak]
Konten [Tampil]
IME android - Cara mengatasi memori internal penuh samsung , Disini saya akan membahas memori internal pada hp samsung yang mudah penuh. Ini merupakan bukan hal baik untuk kesehatan ponsel samsung anda.
Kecepatan performa / beban pada kinerjanya salah satunya dipengaruhi oleh kapasitas dari memori internal.
Memori internal penuh Bukan terjadi di samsung J5 , atau pada samsung J2 prime saja, melainkan artikel ini berlaku untuk semua merk hp android.
Namun khususnya pada samsung , karena di beberapa type memiliki spesifikasi yang cukup rendah pada internal storage nya.
Beberapa masalah terjadi yang disebabkan memori penuh, biasanya tidak dapat melakukan penyimpanan, ponsel cepat panas.
Atau hal lain yang lebih buruk adalah, semakin lama ini dibiarkan akan dapat menimbulkan permasalahan seperti bootloop.
Mungkin awalnya hanya sering froce close program (Aplikasi tidak menanggapi). Yakni kerena ponsel tidak dapat melakukan perintah ke sebuah aplikasi disebabkan overload beban.
Pada spek hardware kurang mumpuni sehingga sistem akan memaksanya untuk menghentikan (aplikasi terheti).
Tidak dapat dipungkiri bahwa kejadian seperti ini bukan berarti hanya disebabkan dari faktor spesifikasi hp yang rendah, namun kurangnya peduli pengguna terhadap cara memperlakukan penggunaan ponsel juga menjadi ikut menyumbang besar.
Memori internal Cepat penuh pada Hp android dapat diatasi tanpa harus root terlebih dulu , jika berpikir untuk mengatasinya dengan cara di root terlebih dulu, ini dapat saya katakan pemikiran yang keliru.
Berikut beberapa cara mengatasi memori internal samsung cepat penuh.
Solusi ini adalah cara sederhana , namun jika dilakukan dengan benar hal ini akan sangat banyak membantu pada beban perangkat Samsung anda (Hardware).
Jika anda sepakat hp cepat panas di sebabkan oleh kapasitas memori yang sudah penuh , pada pembahasan dan studi kasus yang pernah saya alami pada Hp xiaomi memori over load sudah pernah saya tulis.
Baik Kita bahas lebih dalam terlebih dulu tentang memori , Mulai dari internal, external, dan RAM.
RAM adalah memori yang bersifat Non volatile. Artinya adalah media penyimpanan yang menyimpan data proses secara sementara dan akan kembali kosong ketika di restart.
Dalam hal ini akan sangat berpengaruh terhadap kinerja dari hp itu sendiri terkait dengan kegiatan dalam mengoperasikan atau membuka aplikasi secara multitasking.
Peranan RAM tidak bisa dikatakan sepele, itu menjadi salah satu alasan jika semakin spesifikasi Hp memiliki RAM besar maka harga hp tersebut juga ikut mahal.
Terlebih lagi dengan ponsel gaming, Pastinya memiliki spek gahar dan harga tidak murah.
Secara fungsi sama, namun yang membedakan adalah jika pada smartphone menggunakan memori internal (Onboard) dan pada komputer mengenakan dengan hardisk bersifat Removable.
Pada hardisk kita dapat atur sendiri kapasitas memori / kapasitas media penyimpanan yang akan dikenakan, dapat dilakukan upgrade maupun downgrade.
Berbeda cerita jika pada gadget , upgrade memori internal tidak dapat dilakukan kecuali menggunakan memori tambahan yang sifatnya external saja yang tidak dapat berfungsi menyimpan file sistem.
Fungsi memori internal pada ponsel adalah menyimpan file sistem , ROM , atau file instalasi aplikasi yang terinstall pada hp tersebut.
Tidak hanya itu saja , internal storage pada gadget dapat dijadikan media penyimpanan file yang bersifat umum, sama halnya dengan fungsi hardisk.
Permasalahannya adalah jika kapasitas yang dikenakan berdasarkan spesifikasinya adalah kecil !! Memori Hp cepat penuh tidak dapat dihindarkan dan akan menjadi sumber masalah yang cukup besar dampaknya.
Belakangan ini dengan banyaknya muncul ponsel dengan dual SIM On maka disisi lain ada yang dikesampingkan, Slot Memori External yakni sama dengan Slot SIM card.
Ini mungkin tidak terjadi pada semua ponsel, namun ada beberapa ponsel yang memberlakukan hal tersebut, contoh pada Xiaomi redmi 4A yang saya gunakan.
Kita dihadapkan dalam pilihan , Jika kita akan menambahkan memori external maka hanya dapat menggunakan satu SIM Card saja.
Namun sebaliknya jika kita akan menggunakan Dual SIM card maka kita tidak dapat menambahkan Microsd sebagai tambahan.
Hal ini dapat kita siasati dengan cara dibawah, , .
Microsd berperan cukup penting sebagai media penyimpanan untuk membantu dari kapasitas internal storage, fungsinya juga sama yang membedakan hanya tidak dapat sebagai media penyimpanan file sistem.
Fungsi sama dengan hardisk, namun sifatnya berbeda.Jika pada Harddisk dapat digunakan sebagai penyimpanan file sistem (Instalasi file ) namun pada ponsel sebaliknya.
Itulah sedikit pembahasan dari jenis memori yang umum dan ada, namun permasalahanya adalah cara mengatasi jika cepat penuh.
Smartphone for smart user, Saya kira kita semua sepakat akan kata tersebut .
Bagaimana tidak, dengan menggunakan ponsel pintar maka kita dituntut untuk pintar juga, artinya pintar disini juga seharusnya tidak hanya dalam bentuk mengoperasikan saja namun dari sisi manajemen storage agar tidak mudah terjadi kelebihan muatan.
Tidak hanya itu saja, Smart user bahkan saya menekankan buat anda mampu menggunakan Hp android secara optimal dengan sebagai alat penunjang bisnis.Tidak jarang mereka juga dapat sukses mendapatkan uang modal hp android saja.
Baik, kita lanjutkan untuk membahas tentang media penyimpanan, yakni solusi memori yang cepat penuh.Berikut beberapa trik yang harus anda lakukan untuk mengatasinya.
1. Pindah install aplikasi ke Kartu SD
Cara yang pertama ini mungkin akan dapat dilakukan setelah hp anda di root, meskipun cara ini kadang bisa dilakukan pada hp tanpa root meskipun tidak semua aplikasi dapat dipindahkan jika non root.
Pada hp samsung J5 ada beberapa aplikasi yang terinstall dapat dipindahkan ke memori external, bahkan Samsung J2, J3.Yang akan saya tekankan adalah tidak semua aplikasi dapat dipindahkan.
Jika memungkinkan , maka untuk menghemat dan memberikan free space anda dapat melakukan audit ke beberapa aplikasi yang dapat di pindahkan ke external storage .
Silahkan kunjungi management aplikasi melalui pengaturan, Tap aplikasi yang akan ada pindahkan dan cek apakah bisa pindah.
Dengan melakukan hal ini maka internal storage pada ponsel akan terdapat pengurangan kapasitasnya, silahkan di coba.
Cara yang kedua adalah dengan melakukan sedikit setting atau melakukan siasat mengubah hasil dari kamera yang anda dapatkan tersimpan pada memori external.
Langkah ini akan banyak memberikan manfaat , banyak dari pengguna yang mengalami eror akibat memori penuh, Setelah ditelusuri ribuan gambar dari kameranya tersimpan.
Video maupun foto, jika dalam setelan default ponsel akan menyimpan hasil kameranya langsung di memori internal maka silahkan anda ubah agar setiap hasil dari kamera akan secara otomatis tersimpan pada memori internalnya.
Berikut cara setting-nya.
Yang pertama silahkan buka kamera pada gadget anda selayaknya akan mengambil gambar atau foto,
Tekan/ tap tombol menu pengaturan yang terdapat pada pojok kanan atas dengan logo roda gigi.
Silahkan pilih opsi penyimpanan , lalu ganti dari perangkat ke Micro SD.
Setelah anda melakukanya maka gambar maupun video yang dihasilkan dari kamera akan secara otomatis tersimpan pada memori external.Potensi terjadinya kepenuhan menjadi aman disini.
3. Gunakan Fitur Pengoptimal Perangkat.
Dari beberapa Hp samsung terbaru sudah dilengkapi dengan fitur pembersih. Dengan aplikasi tersebut kita dapat melakukan audit file , Membersihkan junk file sehingga kinerja RAM menjadi lebih ringan.
File sampah mungkin sebagai pengguna tidak sadar bahwa semakin lama file cache , file sampah akan secara otomatis mamu membuat penuh pada memori.
Jika hp sudah di lengkapi dengan aplikasi tersebut maka silahkan manfaatkan dengan cara melakukan pembersihan secara berkala.
4. Simpan selain File sistem di Memori Card.
Management penyimpanan yang berikutnya adalah dengan mengatur internal storage hanya digunakan sebagai penyimpanan file sistem saja.
Untuk itu seluruh file yang tersimpan di internal sebaiknya pindahkan ke memori card saja.
Pada internal hanya bersifat sebagai penempatan file sistem dan aplikasi, tentu ini sangat penting untuk mendapatkan free space pada samsung anda.
Dengan begitu kinerjanya menjadi lebih enteng karena beban yang ada di dalamnya sedikit,
5. Hentikan Bloatware pada Hp Samsung
Samsung merupakan salah satu ponsel dengan bloatware yang lengkap, meskipun banyak pengguna yang tidak menggunakanya. Hal ini akan cukup berpengaruh terhadap media penyimpanan dan juga beban yang dipikul pada gadget cukup berat.
Ini Berlaku untuk semua tipe, tidak hanya samsung j3, samsung j5 , atau J2 Prime saja melainkan hampir semua tipe.
Anda Dapat meng nonaktifkan bloatware, atau aplikasi aplikasi widget yang memang tidak anda perlukan, caranya silahkan masuk ke pengaturan dan management aplikasi.
Disana anda dapat melihat beberapa aplikasi bawaan yang tidak pernah anda pakai sama sekali, anda dapat memilih Stop. Jika memang memungkinkan untuk dihapus, silahkan hapus.
Tidak dapat dipungkiri bahwa kejadian seperti ini bukan berarti hanya disebabkan dari faktor spesifikasi hp yang rendah, namun kurangnya peduli pengguna terhadap cara memperlakukan penggunaan ponsel juga menjadi ikut menyumbang besar.
Memori internal Cepat penuh pada Hp android dapat diatasi tanpa harus root terlebih dulu , jika berpikir untuk mengatasinya dengan cara di root terlebih dulu, ini dapat saya katakan pemikiran yang keliru.
Berikut beberapa cara mengatasi memori internal samsung cepat penuh.
Tips memori internal samsung agar tidak cepat penuh.
Solusi ini adalah cara sederhana , namun jika dilakukan dengan benar hal ini akan sangat banyak membantu pada beban perangkat Samsung anda (Hardware).
Jika anda sepakat hp cepat panas di sebabkan oleh kapasitas memori yang sudah penuh , pada pembahasan dan studi kasus yang pernah saya alami pada Hp xiaomi memori over load sudah pernah saya tulis.
Baik Kita bahas lebih dalam terlebih dulu tentang memori , Mulai dari internal, external, dan RAM.
1. Mulai dari RAM
RAM adalah memori yang bersifat Non volatile. Artinya adalah media penyimpanan yang menyimpan data proses secara sementara dan akan kembali kosong ketika di restart.
Dalam hal ini akan sangat berpengaruh terhadap kinerja dari hp itu sendiri terkait dengan kegiatan dalam mengoperasikan atau membuka aplikasi secara multitasking.
Peranan RAM tidak bisa dikatakan sepele, itu menjadi salah satu alasan jika semakin spesifikasi Hp memiliki RAM besar maka harga hp tersebut juga ikut mahal.
Terlebih lagi dengan ponsel gaming, Pastinya memiliki spek gahar dan harga tidak murah.
2. Memori Internal ( Internal Storage)
Jika pada Komputer juga kita mengenal dengan RAM (Random Access Memory ) namun berbeda dengan pada konsep gedet yang tidak mengenal dengan adanya Hard disk.Secara fungsi sama, namun yang membedakan adalah jika pada smartphone menggunakan memori internal (Onboard) dan pada komputer mengenakan dengan hardisk bersifat Removable.
Pada hardisk kita dapat atur sendiri kapasitas memori / kapasitas media penyimpanan yang akan dikenakan, dapat dilakukan upgrade maupun downgrade.
Berbeda cerita jika pada gadget , upgrade memori internal tidak dapat dilakukan kecuali menggunakan memori tambahan yang sifatnya external saja yang tidak dapat berfungsi menyimpan file sistem.
Fungsi memori internal pada ponsel adalah menyimpan file sistem , ROM , atau file instalasi aplikasi yang terinstall pada hp tersebut.
Tidak hanya itu saja , internal storage pada gadget dapat dijadikan media penyimpanan file yang bersifat umum, sama halnya dengan fungsi hardisk.
Permasalahannya adalah jika kapasitas yang dikenakan berdasarkan spesifikasinya adalah kecil !! Memori Hp cepat penuh tidak dapat dihindarkan dan akan menjadi sumber masalah yang cukup besar dampaknya.
3. Memori External ( Micro SD)
Belakangan ini dengan banyaknya muncul ponsel dengan dual SIM On maka disisi lain ada yang dikesampingkan, Slot Memori External yakni sama dengan Slot SIM card.
Ini mungkin tidak terjadi pada semua ponsel, namun ada beberapa ponsel yang memberlakukan hal tersebut, contoh pada Xiaomi redmi 4A yang saya gunakan.
Kita dihadapkan dalam pilihan , Jika kita akan menambahkan memori external maka hanya dapat menggunakan satu SIM Card saja.
Namun sebaliknya jika kita akan menggunakan Dual SIM card maka kita tidak dapat menambahkan Microsd sebagai tambahan.
Hal ini dapat kita siasati dengan cara dibawah, , .
Baca juga : Cara menambahkan Mikro SD dan Tetap Dual SIM pada Xiaomi
Microsd berperan cukup penting sebagai media penyimpanan untuk membantu dari kapasitas internal storage, fungsinya juga sama yang membedakan hanya tidak dapat sebagai media penyimpanan file sistem.
Fungsi sama dengan hardisk, namun sifatnya berbeda.Jika pada Harddisk dapat digunakan sebagai penyimpanan file sistem (Instalasi file ) namun pada ponsel sebaliknya.
Itulah sedikit pembahasan dari jenis memori yang umum dan ada, namun permasalahanya adalah cara mengatasi jika cepat penuh.
Management Memori internal agar tetap Longgar.
Smartphone for smart user, Saya kira kita semua sepakat akan kata tersebut .
Bagaimana tidak, dengan menggunakan ponsel pintar maka kita dituntut untuk pintar juga, artinya pintar disini juga seharusnya tidak hanya dalam bentuk mengoperasikan saja namun dari sisi manajemen storage agar tidak mudah terjadi kelebihan muatan.
Tidak hanya itu saja, Smart user bahkan saya menekankan buat anda mampu menggunakan Hp android secara optimal dengan sebagai alat penunjang bisnis.Tidak jarang mereka juga dapat sukses mendapatkan uang modal hp android saja.
Baca juga : 5 Cara strategi jitu meningkatkan penjualan modal Hp
Baik, kita lanjutkan untuk membahas tentang media penyimpanan, yakni solusi memori yang cepat penuh.Berikut beberapa trik yang harus anda lakukan untuk mengatasinya.
1. Pindah install aplikasi ke Kartu SD
Cara yang pertama ini mungkin akan dapat dilakukan setelah hp anda di root, meskipun cara ini kadang bisa dilakukan pada hp tanpa root meskipun tidak semua aplikasi dapat dipindahkan jika non root.
Pada hp samsung J5 ada beberapa aplikasi yang terinstall dapat dipindahkan ke memori external, bahkan Samsung J2, J3.Yang akan saya tekankan adalah tidak semua aplikasi dapat dipindahkan.
Jika memungkinkan , maka untuk menghemat dan memberikan free space anda dapat melakukan audit ke beberapa aplikasi yang dapat di pindahkan ke external storage .
Silahkan kunjungi management aplikasi melalui pengaturan, Tap aplikasi yang akan ada pindahkan dan cek apakah bisa pindah.
Dengan melakukan hal ini maka internal storage pada ponsel akan terdapat pengurangan kapasitasnya, silahkan di coba.
2. Ubah penyimpanan hasil Kamera ( Foto, Video ).
Cara yang kedua adalah dengan melakukan sedikit setting atau melakukan siasat mengubah hasil dari kamera yang anda dapatkan tersimpan pada memori external.
Langkah ini akan banyak memberikan manfaat , banyak dari pengguna yang mengalami eror akibat memori penuh, Setelah ditelusuri ribuan gambar dari kameranya tersimpan.
Video maupun foto, jika dalam setelan default ponsel akan menyimpan hasil kameranya langsung di memori internal maka silahkan anda ubah agar setiap hasil dari kamera akan secara otomatis tersimpan pada memori internalnya.
Berikut cara setting-nya.
Yang pertama silahkan buka kamera pada gadget anda selayaknya akan mengambil gambar atau foto,
Tekan/ tap tombol menu pengaturan yang terdapat pada pojok kanan atas dengan logo roda gigi.
Silahkan pilih opsi penyimpanan , lalu ganti dari perangkat ke Micro SD.
Setelah anda melakukanya maka gambar maupun video yang dihasilkan dari kamera akan secara otomatis tersimpan pada memori external.Potensi terjadinya kepenuhan menjadi aman disini.
3. Gunakan Fitur Pengoptimal Perangkat.
Dari beberapa Hp samsung terbaru sudah dilengkapi dengan fitur pembersih. Dengan aplikasi tersebut kita dapat melakukan audit file , Membersihkan junk file sehingga kinerja RAM menjadi lebih ringan.
File sampah mungkin sebagai pengguna tidak sadar bahwa semakin lama file cache , file sampah akan secara otomatis mamu membuat penuh pada memori.
Jika hp sudah di lengkapi dengan aplikasi tersebut maka silahkan manfaatkan dengan cara melakukan pembersihan secara berkala.
4. Simpan selain File sistem di Memori Card.
Management penyimpanan yang berikutnya adalah dengan mengatur internal storage hanya digunakan sebagai penyimpanan file sistem saja.
Untuk itu seluruh file yang tersimpan di internal sebaiknya pindahkan ke memori card saja.
Pada internal hanya bersifat sebagai penempatan file sistem dan aplikasi, tentu ini sangat penting untuk mendapatkan free space pada samsung anda.
Dengan begitu kinerjanya menjadi lebih enteng karena beban yang ada di dalamnya sedikit,
5. Hentikan Bloatware pada Hp Samsung
Samsung merupakan salah satu ponsel dengan bloatware yang lengkap, meskipun banyak pengguna yang tidak menggunakanya. Hal ini akan cukup berpengaruh terhadap media penyimpanan dan juga beban yang dipikul pada gadget cukup berat.
Ini Berlaku untuk semua tipe, tidak hanya samsung j3, samsung j5 , atau J2 Prime saja melainkan hampir semua tipe.
Anda Dapat meng nonaktifkan bloatware, atau aplikasi aplikasi widget yang memang tidak anda perlukan, caranya silahkan masuk ke pengaturan dan management aplikasi.
Disana anda dapat melihat beberapa aplikasi bawaan yang tidak pernah anda pakai sama sekali, anda dapat memilih Stop. Jika memang memungkinkan untuk dihapus, silahkan hapus.
Mengatasi Memori Hp samsung Penuh padahal file Kosong.
Tidak Dipungkiri hal seperti ini kadang terjadi yang membuat orang menjadi heran, kapasitas yang ada terlihat penuh sedangkan yang kita lihat file di dalamnya adalah kosong.
hal ini biasanya terjadi kerusakan file sistem , atau hp tersebut kena virus sehingga virus membuat duplikasi file yang sifatnya hide.
File yang ada di dalamnya tidak dapat kita lihat , namun secara kapasitas sudah penuh sehingga anda tidak dapat menyimpan file di dalam.
File yang ada di dalamnya tidak dapat kita lihat , namun secara kapasitas sudah penuh sehingga anda tidak dapat menyimpan file di dalam.
Cara mengatasinya anda bisa mencoba install anti virus android , silahkan scan dan lihat hasilnya.
Jika hal tersebut tidak membuahkan hasil maka kita dapat mengambil langkah terakhir dengan melakukan hard reset.
Jika hal tersebut tidak membuahkan hasil maka kita dapat mengambil langkah terakhir dengan melakukan hard reset.
Dengan hard reset maka hp akan dikembalikan kedalam kondisi pengaturan pabrik, semua permasalahan yang ada pada hp anda akan teratasi termasuk kena virus.
Penutup
Demikian artikel saya kali ini tentang cara mengatasi memori internal pada hp samsung cepat penuh, secara garis besar adalah faktor management storage yang buruk. Pastikan jika semua hal di atas sudah dilakukan maka rawat dan pastikan tidak menyimpan banyak file sampah di dalamnya.